Produk sawit Indonesia kembali diserang dan ditolak masuk ke negara Uni Eropa melalui berbagai macam kampanye hitam. Berbagai isu negatif terus disuarakan oleh negara Barat untu membendung laju pertumbuhan industri...
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan putranya, Edhie Baskoro Yudhoyono alias Ibas, menolak jadi saksi untuk tersangka korupsi Anas Urbaningrum. Sebab, kata pengacara Keluarga Cikeas, Palmer Situmorang, kesaksian SBY dan Ibas...
Perusahaan perkebunan besar harus memberikan lahan 20% kepada petani sawit rakyat. Bagi yang belum menjalankan aturan tersebut akan kena sanksi berupa pencabutan ijin usaha. Direktur Jenderal Perkebunan Kementerian Pertanian, Gamal...
Potensi perkebunan kelapa sawit yang begitu menjanjikan di Kabupaten Berau, memungkinkan terjadinya peredaran bibit palsu di daerah ini. Untuk itu, Dinas Perkebunan Berau tidak pernah berhenti untuk terus memberikan sosialisasi...
Pelaku usaha kelapa sawit nasional meminta kepada partai-partai pemenang pemilu yang akan mengelola pemerintahan ke depan agar memiliki perhatian lebih besar terhadap pengembangan sektor pertanian, terutama Perkebunan Sawit. Sekjen Gabungan...
Hasil pemilihan umum legislatif 9 April 2014 yang dirilis sejumlah lembaga survey menghadirkan kejutan yang tidak diduga sebelumnya. Partai Kebangkitan Bangsa yang diprediksi bakal terpuruk karena konflik panjang kepengurusan dan...
PDI Perjuangan diprediksi memenangi Pemilu Legislatif 2014 berdasarkan hasil hitung cepat sejumlah lembaga survey. Dari hasil pemungutan suara yang dilakukan pada Rabu, 9 April 2014, partai moncong putih hanya mampu...
Gairah emitan perkebunan sawit tahun lalu masih belum sesuai harapan karena berbagai faktor. Meski produksi dan top line serta kinerja emitan membaik, tapi harga komoditas global yang melemah membuat bottom...
Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan 14 varian pencoblosan atau pemungutan suara yang dianggap sah dalam Pemilu Legislatif yang akan berlangsung pada Rabu (9/4/2014) besok. Pedoman pencoblosan ini diharapkan bisa mengurangi...
Wilfrida Soik, tenaga kerja wanita asal Nusa Tenggara Timur yang dituduh membunuh majikan akhirnya bebas dari ancaman hukuman mati. Pengadilan Kota Bahru, Kelantan, Malaysia tak menjatuhkan hukuman mati kepada Wilfrida....